Karir Tinju seorang Rocky Marciano memang tak bisa diragukan, karena dengan segudang prestasi yang diraihnya menjadikan pencapaian Rocky sulit disamai oleh para petinju lainnya dan semua pertandingan Rocky dimenangkan dengan cara yang bersih. Ada banyak sekali fakta menarik mengenai sosok petinju yang satu ini dan banyak cerita unik yang dihasilkan dari petinju hebat yang satu ini.
Berikut ini adalah 7 Fakta Unik Rocky Marciano:
1. Rekor tak terkalahkan
Rocky Marciano adalah salah satu petinju hebat yang bertanding di kelas berat sekitar tahun 1952-1956 dan petinju ini pensiun dari dunia tinju tanpa mengalami kekalahan sekalipun. Hal ini mencatatkan Rocky sebagai salah satu petinju legendaris yang sangat kuat di dunia dan rekor ini sangatlah sulit disamai oleh para petinju lainnya.
2. Meninggal pada usia 45 tahun
Petinju yang lahir di Brockton pada tanggal 1 September 1923 ini, menjadi salah satu petinju legendaris yang miliki banyak rekor dan petinju keturunan Amerika serikat dan juga Italia ini memiliki fans sejati sampai saat sekarang. Meninggal pada usia 45 tahun dan saat itu banyak sekali petinju hebat yang ikut berbela sungkawa.
3. Mulai karir pada 1947
Marciano mulai berkarir sebagai petinju profesional sejak 1047 dan karir awalnya berjalan dengan baik, karena ada 16 pertandingan yang disapu bersih tanpa satupun kekalahan. Tak hanya itu kemenangannyapun di raih dengan cara KO dan semua kemenangan KOnya berjalan dibawah 9 ronde.
4. Kalahkan Joe Louis
Tepat pada tanggal 12 Juli 1951 Rocky berhasil mengalahkan salah satu petinju legendaris yaitu Joe Louis dengan cara KO dan bertanding selama 8 ronde. Banyak yang memprediksi bahwa pertandingan ini akan dimenangkan oleh Joe Louis, namun berkat kerja keras dan semangat juangnya yang tinggi laga dimenangkan oleh Marciano dengan cara KO.
5. Juara dunia
Dalam waktu 5 tahun Rocky berhasil meraih gelar juara dengan mengalahkan salah satu petinju dunia Joe Walcott dengan KO dan kemenangan ini membuat Rocky tercatat sebagai salah satu petinju kuat yang pernah ada di dunia. Rekornya sangat sulit disamai oleh para penerusnya, karena kini persaingan di bidang tinju semakin ketat saja.
6. Juara dunia 5 kali
Rocky berhasil menjadi juara dunia sebanyak 5 kali berturut-turut dan kemenangannya yang yang terakhir diraih Rocky saat menang KO melawan salah satu petinju kuat Archie Moore. Kemenangan ini menjadikan Rocky menjadi juara untuk yang ke 5 kalinya secara beruntun dan rekor ini menjadi rekor yang banyak didambakkan para petinju muda.
7. Kecelakaan pesawat
Insiden kecelakaan pesawat membuat Rocky harus meninggal dunia secara cepat dan insiden ini membuat dunia tinju berduka. Banyak dari para petinju lain yang memberikan ucapan bela sungkawa.
Sekian ulasan singkat mengenai 7 Fakta Unik Rocky Marciano dan semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi para pembacanya.
Banyak pelari, baik pelari biasa maupun pelari profesional, yang spesifik terkait panjang lintasan yang lebih…
Lari merupakan suatu olahraga yang ringan, murah dan paling mudah dilakukan. Hampir semua orang bisa…
Pernahkah Anda mendengar nama Usain Bolt? Ya, Usain Bolt ialah pemegang rekor pelari tercepat perlombaan…
Taekwondo dan karate merupakan seni bela diri yang dapat digunakan untuk membela diri ketika menghadapi…
Kebugaran jasmani adalah kemampuan pada tubuh untuk menyesuaikan tau dapat beradaptasi pada fisik agar sehat…
Pada sebuah olahraga golf, ada berbagai istilah asing yang perlu Anda pahami. Salah satu contoh…